Nurse.co.id – Perawat lansia adalah profesi tenaga kesehatan khusus memberikan asuhan keperawatan kepada lanjut usia (lansia).
Perawat lansia menjadi salah satu profesi mulai banyak dibutuhkan oleh keluaraga di Indonesia saat ini.
Dalam artikel ini akan dibahas tekait siapa profesi itu perawat lansia secara detail dan mendalam.
Mulai dari tugas perawat lansia, kapan orang tua butuh perawat lansia, serta berapa gaji perawat lansia.
Tips cari perawat lansia di jasa penyalur terpercaya, daftar aplikasi untuk cari perawat lansia, hingga aplikasi dalam merawat lansia.
1. Perawat Lansia disebut Apa?
Perawat geriatrik merupakan sebuah istilah atau sebutan lain dari perawat lansia. Perawat lansia juga kerap disebut dengan Careworker.
Careworker adalah sebuah profesi yang bertugas untuk membantu lansia saat makan, minum obat hingga menjaga kesehatannya.
2. Perbedaan antara Careworker dengan Caregiver?
Sementara Caregiver adalah seorang yang bekerja di bidang keahlian kesehatan dan pekerjaan sosial.
Banyak orang awam mengira kalau Caregiver adalah seorang perawat medis di rumah sakit.
Padahal Caregiver merupakan sebuah profesi yang memberikan jasa pengasuhan bagi orang tua dalam menjalankan aktivitas sehari-hari.
Mulai dari memberikan bantuan makan, minum, Buang Air Kecil (BAK), Buang Air Besar (BAB) dan masih banyak lagi.
Caregiver tak diperbolehkan untuk melakukan perawatan medis. Hanya perawat medis yang memiliki sertifikat boleh melakukan perawatan medis.
3. Apa Itu Perawat Medis?
Perawat medis adalah profesi perawat yang memiliki Sura Tanda Registarsi (STR) dan lisensi lain untuk memberikan perawatan medis kepada pasien.
Meskipun perawat medis mempunyai wewenang melakukan tindakan medis untuk pasien seperti lansia di rumah atau di rumah sakit.
Kenyataanya, beberapa tindakan medias butuh kolaborasi dan instruksi khusus dari dokter.
Sebelum menjadi perawat medis, seseorang wajib memiliki ijazah keperawatan, STR memperolehh Surat Ijin Praktik (SIP) perawat.
4. Apa Tugas dari Perawat Lansia?
- Mengontrol diet makanan yang seimbang
- Membantu kebersihan diri lansia
- Mengajak komunikasi terapeautik dengan lansia
Sebenarnya tugas dari perawat lansia, tak hanya merawat lansia yang sakit. Lansia dalam kondisi sehat juga perlu.
Baca: Tugas-Tugas dari Perawat Lansia atau Perawat Orang Tua
5. Kapan Lansia Butuh Perawat Lansia?
Berikut ini adalah waktu yang paling tepat seorang lansia perlu menggunakan jasa perawat lansia:
- Memiliki masalah mobilitas (61%)
- Kondisi tubuh, otot dan tulang melemah (48%)
- Punya penykit Demensia (43%)
- Penderita Alzheimer (29%)
- Sempat terkena serangan Stroke (22%)
Baca: Apa Saja Ciri-Ciri Lansia Butuh Perawat Lansia?
Tips Cari Perawat yang Cocock untuk Lansia
6. Berapa Biaya Untuk Pakai Jasa Perawat Lansia?
- Gaji perawat lansia (pemula) sekitar Rp 2.000.000 sampai 2.500.000
- Gaji perawat lansia (berpengalaman) sekitar Rp 2.500.000 sampai 3.500.000
- Gaji perawat lansia (spesialis) sekitar Rp 3.500.000 sampai 5.500.000.
Sebenarnya estimasi untuk biaya perawat lansia, biasanya berdasarkan atas durasi layanan.
Mulai dari perawat lansia perkujungan (visit), perawat lansia harian, mingguan, bulanan hingga perawat lansia sesuai kontrak.
Baca: Berapa Sih Gaji Perawat Lansia di Indonesia (Lengkap)?
Dicari Perawat Lansia, Segera?
7. Apa Saja Jasa Perawat Lansia Terbaik?
- Azmedika di Jakarta
- CV Mediza Homecare Indo di Banten
- PT Esma Aliya Utama di Yogyakarta
- PT Homecareindo Global Medika (Homecare24) di Jakarta
- PT Insan Medika Persada (Go Care) di Jakarta, Kediri dan Yogyakarta
- PT Kronus Indonesia (MyNurz) di Jakarta
- PT Medika Nusantara Gumilang (Medi-Call) di Jakarta
- PT Medi-Terapi di Tangerang
- PT Nusantara Insan Sakti (CaptenCare) di Jakarta
Sebelumnya daftar penyedia jasa perawat lansia di atas berdasarkan urutan abjad.
Saat ini hanya ada beberapa penyalur yang membuka layanan di kota-kota besar saja.
Baca: Jasa Perawat Lansia Terbaik dan Terpercaya di Indonesia
Tips Cari Penyalur Perawat Lansia Terbaik di Indonesia
8. Apa Saja Sih Aplikasi Perawat Lansia Itu?
- Aplikasi Go Care Pasien
- Aplikasi Halodoc
- Aplikasi Homecare24
- Aplikasi Homecare Online
- Aplikasi Home Care Services for Elders
- Aplikasi Love Care
- Aplikasi Medi-Call
- Aplikasi MHomeCare
- Aplikasi Vtal
Beberapa aplikasi yang menawarkan jasa perawat lansia di atas memang taka sing di telinga.
Masaing-masing aplikasi memiliki fitur dan kelebihan yang tak sama. Untuk mengetahui lebih detai, bacar artikel di bawah ini.
Baca: Aplikasi Perawat Lansia yang Populer di Indonesia
9. Aplikasi Untuk Merawat Lansia Khusus Untuk Petugas Perawat?
- Aplikasi SMART Lansia Indonesia (ASLI)
- Sistem Informasi Lanjut Usia (SILANI)
- GoLantang
- Caregiver Lansia.
Sebagian besar aplikasi di atas merupakan layanan aplikasi berbasis digital dalam merawat orang tua.
Para tenaga kesehatan perawat lansia cukup memakai ponsel yang tersambung internet.
Maka semua fitur dan layanan dalam melakukan perawatan lansia akan dipandu secara langsung.
Silahkan baca artikel berikut untuk mengetahui lebih detail terkait masing-masing aplikasi.
Hi, Thom here with a quick thought about your website nurse.co.id…
I’m on the internet a lot and I look at a lot of business websites.
Like yours, many of them have great content.
Awalnya saya kira perawat lansia itu sama seperti pembantun pada umumya. Ternyata bukah toh
Sekilas baca artikel di atas, jadi mulai ngerti dan paham apa itu perawat lansia. Thaks U min